Langkah-Langkah Mudahnya Mengedit Artikel di KreasiKarya.id

gambar vektor orang membaca artikel di buku

sebelum memulai langkah-langkah dalam mengubah tulisan atau artikel yang sudah dibuat apakah anda tahu artikel itu apa?

artikel adalah jenis tulisan yang berisi pendapat, gagasan, pikiran, hingga kritik terhadap suatu persoalan yang sedang berkembang di masyarakat.

Jadi, artikel merupakan sebuah karya tulis yang berisi pendapat mengenai fakta, fenomena, data, hingga kejadian tertentu yang ditulis menggunakan bahasa ilmiah Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), artikel merupakan suatu karya tulis yang ditulis secara lengkap.

Adapun tujuan secara umum dari pembuatan artikel ialah untuk memengaruhi, mendidik, memberitahu, meyakinkan, serta menghibur pembacanya. Artikel tersebut biasanya dipublikasikan di suatu media, mulai buletin, majalah, koran hingga website.

berikut adalah langkah langkah yang mudah dalam mengedit atau mengubah penulisan artikel yang sudah dibuat sebelumnya dan diperbarui atau dibikin lebih baik lagi penulisannya. dari yang penulisannya kaku hingga penulisannya menjadi bahasa yang baku. sehingga pembaca ketika membacanya lebih enak dan mudah dimengerti apa yang dimaksud dari artikel tersebut :

  1. Login Menggunakan Akun Email Anda

Pertama adalah daftar akun untuk masuk kedalam web KreasiKarya.id dengan menggunakan Email anda. setelah mendaftarkan email anda, anda akan dikirim password untuk masuk kedalam Web KreasiKarya. dan passwordnya itu bisa anda menggantinya dengan password yang mudah diingat supaya tidak lupa ketika ingin masuk kedalam Web kreasiKarya tersebut.

2. Mengunjungi Dasboard dari Web Kreasikarya.ID

Langkah Kedua ini adalah setelah sudah Login menggunakan Akun email pribadi seperti yang ada di gambar diatas ini adalah tampilan awal dari KreasiKarya. disini karena ingin Melakukan Pos untuk Mengubah atau Mengedit Artikel yang sudah dibuat. maka kita akan mengunjungi Pos yang ada di dasboard sebelah kiri ini.

3. Menelusuri Pos Untuk Mengubah Artikel yang Diinginkan

Langkah Ketiga ini melakukan penelusuran apa yang ingin diubah dari artikel yang ingin anda edit. seperti melakukan penelusuran dengan memilih Tanggal yang diingin dan juga Kategori yang dipilih lalu disaring.

4. Mengedit/Mengubah Artikel yang sudah dipilih

Langkah terakhir adalah mengubah artikel yang sudah dipilih karena masih terbilang kaku dari bahasa dan penulisannya. karena itu anda dengan mudah mengubahnya dengan tools yang sudah disiapkan dari Web KreasiKarya.id ini sehingga lebih baik ketika sudah diperbaiki dari penulisan maupun gambarnya.

Penulis : Fazriyansah Ahmad @Fzryansah

Sumber : Faozan Tri Nugroho, 10 Maret 2021

https://www.bola.com/ragam/read/4501902/pengertian-artikel-ciri-ciri-tujuan-manfaat-kaidah-kebahasaan-dan-strukturnya-yang-perlu-diketahui

fazriyansah ahmad

fazriyansah ahmad

Tinggalkan Balasan